Lompat ke konten Lompat ke sidebar Lompat ke footer

Alamat Service Center Mesin Fotocopy Brother di Jakarta Pusat

Alamat Service Center Mesin Fotocopy Brother di Jakarta Pusat
Sekarang tidak perlu khawatir jika ada kendala pada mesin fotocopy Brother yang anda miliki, khususnya bagi anda yang berlokasi di jakarta pusat. Di bawah ini kami berikan alamat service center mesin fotocopy brother di Jakarta pusat.

Alamat Service Center Mesin Fotocopy Brother di Jakarta Pusat

Untuk Jakarta pusat ada beberapa alamat service center untuk memperbaiki mesin fotocopy Brother anda, sbb:
Alamat No Telepon
JL.GUNUNG SAHARI RAYA 73C RT.9 RW.7, GUNUNG SAHARI, KEMAYORAN, JAKARTA PUSAT 10610 021-29292828
RUKO MANGGA DUA SQUARE BLOK E-1, JL. GUNUNG SAHARI RAYA NO. 1, JAKARTA 021-62303593
JL. KYAI H. ZAINUL ARIFIN, KOMPLEK KETAPANG INDAH BLOK B3 NO.11 JAKARTA PUSAT, DKI JAKARTA 11140 021-6304444
JL BALIKPAPAN RAYA 11C - 11D JAKARTA PUSAT 10160 :021-3850200
JL.IR H JUANDA NO.8 JAKARTA 10120 021-29495500
Silahkan menghubugi nomor service center di atas untuk menanyakan kondisi mesin anda.

Cara Menggunakan Mesin Fotocopy Yang Baik dan Benar 

Mesin fotocopy modern yang banyak digunakan konsumen saat ini pastinya lebih memiliki banyak tombol dari pada mesin fotocopy sebelumnya. Inilah yang menyebabkan mesin fotocopy tidak hanya berfungsi untuk mengcopy saja tetapi banyak keahlian lainya.

Namun dengan banyaknya tombol tersebut membuat banyaknya pemakai mesin kebingungan dalam menggunakan mesin fotocopy. Berikut ini adalah cara menggunakan mesin fotocopy yang baik dan benar.

Membaca Buku Panduan

Cara pertama dalam menggunaakan mesin fotocopy yang baik dan benar adalah membaca buku panduan dan mempelajari buku panduan untuk mengoperasikan yang biasa terdapat pada saat pembelian.

 Karena mesin fotocopy memiliki type dan merk yang berbeda sehingga cara menggunakanya pun juga berbeda, miulai dari pemasangan kabel, menghidupkan mesin fotocopy untuk pertama kalinya, hingga cara mematikan mesin. Bila tidak memiliki buku petunjuk tersebut, setidaknya anda harus memahami fungsi dasar seperti prosedur copy dokumen.

Mempelajari Fungsi Setiap Tombol

Anda harus dapat menguasai mesin fotocopy dengan memahami dan mempelajari fungsi dari setiap tombol. Biasanya setiap tombol fungsi dasar diberi warna yang berbeda, jadi memudahkan penggunaan mesin fotocopy. Berikut ini adalah beberapa tombol fungsi dasar yang sering ditemui di mesin fotocopy:
  
- Tombol yang berfungsi untuk menghidupkan dan mematikan mesin fotocopy adalah tombol On/Off.
- Tombol yang berfungsi untuk mengembalikan pengaturan dan menghapus program mengembalikan pengaturan dan menghapus program tombol reset
- Tombol yang berfungsi untuk mengatur jumlah, ukuran dan besar kertas yang akan digandakan adalah tombol angka
- Tombol yang berfungsi untuk melihat jumlah kertas yang digunakan adalah tombol check counter
- Tombol yang berfungsi untuk menghapus atau kembali ke pengaturan sebelumnya adalah tombol clear
- Tombol yang berfungsi untuk menghentikan proses copy yang sedang berlangsung adalah tombol stop
- Tombol yang berfungsi untuk memulai proses copy adalah tombol start
- Tombol yang berfungsi untuk membuka program mesin dan mengatur fungsi mesin fotocopy adalah tombol option .

Proses  Memulai Copy Dokumen

Setelah anda mengetahui fungsi tombol dasar yang terdapat pada mesin fotocopy, Langhah berikutnya adalah anda harus mengetahui langkah untuk proses memulai copyan dokumen. Berikut ini adalah proses memulai copyan dokumen.

- Tekan tombol ON terlebih dahulu untuk menghidupkan mesin fotocopy
- Untuk memulai copyan anda harus meletakkan kertas yang ingin di copy, letakkan pada kaca mesin dan menghadap ke arah bawah
- Posisi kertas harua di atur di tengah tengah bagian tepi atas menempel di garis skala dan menghadap ke bawah
- Pilih ukuran kertas dengan menekan tombol Paper Select
- Tekanlah tombol untuk mengatur jumlah kertas copy yang sesuai dengan kebutuhan anda. Bila anda ingin fotocopy secara bolak balik, maka pilihlah opsi Two Sided
- Untuk memulai proses copy maka anda harus menekan tombol star. Mesin fotocopy memulai proses copyan tunggu hingga selesai mengeluarkan kertas hasil copy.
- Apabila mesin fotocopy telah digunakan, sebaiknya anda mematikan mesin anda dengan mekenan tombol OFF.


Demikian alamat service center mesin fotocopy Brother di Jakarta pusat. Semoga dapat membantu anda dan dapat menambah wawasan kita semua.